Bagi pembaca yang masih awam dengan istilah-istilah praktik manajemen, akan dibantu oleh kolom khusus yang menjelaskannya. Seperti contoh, bagaimana penulis memberikan perbedaan antara data dan informasi. Ada juga penjelasan tentang fishbone diagram. Walaupun penjelasannya singkat, hal tersebut tetap memudahkan pembaca untuk browsing lebih lanjut. Buku ini juga membawa pesan bahwa kesuksesanā¦
Akuntansi manajerial (managerial accounting) menyediakan informasi akuntansi bagi pengguna internal perusahaan. Fokusnya terletak pada bagaimana seharusnya manajer menggunakan data akuntansi di dalam perusahaan untuk melakukan perencanaan, pengendalian, dan pembuatan keputusan. Tujuan akuntansi manajerial, yaitu untuk menunjukkan informasi apa yang dibutuhkan, dari mana informasi berasal, bagaiā¦