Pemanfaatan sumber daya alam dan lingkungan yang tidak dikelola dengan baik ditambah dengan dampak dari perubahan iklim berimplikasi pada meningkatnya frekuensi bencana banjir dan kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Penduduk perdesaan yang kehidupan dan penghidupannya bergantung pada kondisi sumber daya alam dan lingkungan akan sangat terpengaruh oleh kondisi ini. Oleh karenanya, resiliensi s…
Buku ini mengungkapkan betapa banyaknya usaha yang harus dilakukan untuk menyehatkan lingkungan dan masyarakat, sehingga mutlak memerlukan partisipasi total masyarakat. Keluarga sebagai unit terkecil masyarakat harus dapat menjadi pendidik utama dalam kesehatan lingkungan, karena perilaku masyarakat lah yang menentukan kualitasnya.