Buku ini khusus dihadirkan bagi para penstudi-akademisi ilmu ekonomi dan hukum, peneliti, dan pelaku usaha. Penstudi dan akademisi perlu kiranya membaca buku ini karena substansi buku terkomposisi bedasarkan struktur kurikulum yang diajarkan di perguruan tinggi, serta terdapat pula teori-teori yang dapat dijadikan rujukan. Sedangkan, bagi para pelaku usaha buku ini layak dibaca karena menyediak…
Buku ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dari proses pergulatan intelektual dalam menyelesaikan disertasi doktor pada program studi ilmu politik UGM. Buku ini sangat bermanfaat bagi mahasiswa yang menempuh studi hukum, studi perpajakan, studi ekonomi, studi ilmu politik, birokrat pajak, politisi sebagai dasar dalam merumuskan regulasi, dan siapa saja yang meminati studi mengenai politi…
Sebagaimana kita ketahui bahwa rasio pajak negara kita lebih rendah daripada rasio pajak beberapa negara tetangga, dan tergolong rendah dibandingkan dengan rasio negara-negara maju. Terdapat beberapa faktor yang memengaruhi tingkat rasio pajak yang dikelompokkkan menjadi dua, yaitu faktor-faktor yang bersifat makro dan faktor-faktor yang bersifat mikro