Penelitian perpajakan dalam akuntansi memiliki sejarah yang cukup panjang dan terus menjadi perhatian sebagian scholar akuntansi. Penulis mendapati bahwa sebagian mahasiswa, terutama mahasiswa tingkat sarjana masih sering terkendala untuk menemukan ide penelitian dalam bidang (akuntansi) perpajakan yang layak untuk dijadikan topik untuk penulisan karya ilmiah (skripsi). Berdasarkan pengamatan t…
Ada beberapa upaya optimalisasi dan penguatan perpajakan. Pertama, dengan melakukan perluasan basis pajak melalui cara voluntary compliance maupun enforced compliance. Kedua, melalui peningkatan edukasi, kualitas pelayanan dan kemudahan bagi WP dalam melaksanakan kewajiban pajak. Ketiga, peningkatan pengawasan dengan memanfaatkan basis data yang diperkuat, diantaranya melalui pengawasan WP stra…
Merupakan pungutan wajib dibayar oleh masyarakat untuk negara dan akan dialokasikan untuk kepentingan umum dan pelaksanaan pungutan ini sudah berdasarkan peraturan undang - undang yang berlaku salah satu sumber dana pemerintah pusat maupun daerah ini sangatlah penting demi terwujudnya pembangunan yang merata. Buku ini secaralengkap membahas tentang pengatar perpajakan , ketentuan umum dan cara …
Buku ini khusus dihadirkan bagi para penstudi-akademisi ilmu ekonomi dan hukum, peneliti, dan pelaku usaha. Penstudi dan akademisi perlu kiranya membaca buku ini karena substansi buku terkomposisi bedasarkan struktur kurikulum yang diajarkan di perguruan tinggi, serta terdapat pula teori-teori yang dapat dijadikan rujukan. Sedangkan, bagi para pelaku usaha buku ini layak dibaca karena menyediak…
Buku ini merupakan bagian yang tak terpisahkan dari proses pergulatan intelektual dalam menyelesaikan disertasi doktor pada program studi ilmu politik UGM. Buku ini sangat bermanfaat bagi mahasiswa yang menempuh studi hukum, studi perpajakan, studi ekonomi, studi ilmu politik, birokrat pajak, politisi sebagai dasar dalam merumuskan regulasi, dan siapa saja yang meminati studi mengenai politi…