Keberadaan hukum sangat dirasakan urgennya di dalam masyarakat, sebab hukum tidak hanya berperan untuk keadilan, keteraturan, ketentraman, dan ketertiban, namun juga untuk menjamin adanya kepastian hukum. Bahkan hukum lebih diarahkan sebagai sarana kemajuan dan kesejahteraan masyarakat atau tool of social engineering. Oleh karena itu diperlukan hukum yang dibentuk atas keinginan dan kesadaran t…
Pada masa revolusi industri 4.0 sekarang, segala hal yang berkaitan dengan dunia industri khususnya yang menyangkut dengan industri pertelevisian sangat di butuhkan. Hal ini berkaitan erat dengan tiga fungsi dasar televisi. Tiga fungsi tersebut adalah televisi sebagai media pendidikan, hiburan dan propaganda. Tentunya dalam menjalankan fungsi tersebut dibutuhkan orang-orang yang memiliki penget…