Text
Ekonomi Lingkungan
Buku ajar Ekonomi Lingkungan ini ditujukan untuk menjadi bahan ajar kuliah di tingkat Sarjana (S1). Dalam bahan ajar ini digambarkan mengapa ekonomi itu dimunculkan. Karena adanya kelangkaan sumber daya untuk memuaskan keinginan manusia yang tak terbatas. Oleh karena keinginan manusia yang tak terbatas, menyebabkan sumber daya yang ada sangat tidak mencukupi untuk memenuhi keinginan dan kebutuhan manusia tersebut. sehingga manusia melakukan pilihan apa yang akan diproduksi dan bagaimana membaginya di antara anggota masyarakat dalam suatu komunitas dan ekosistem.
Judul | Edisi | Bahasa |
---|---|---|
Pengantar Ilmu Lingkungan | id | |
Ekologi, lingkungan hidup dan pembangunan | id |