Buku fuzzy ini ditulis menjadi 6 bab. Bab 1 adalah latar belakang mengapa sistem fuzzy ini diperlukan untuk menyelesaikan permasalahan sehari-hari. Bab 2 adalah pengenalan himpunan fuzzy dan penalaran logika fuzzy. Bab 3 adalah bab utama yang mempelajari tentang struktur dan algoritma sistem fuzzy. Bab 4 berisikan tutorial-tutorial fuzzy yang lazim digunakan dan diharapkan dengan bab 4 ini akan…
Buku Matematika Diskrit (Revisi Ketujuh) disusun sebagai buku teks mahasiswa yang mengambil mata kuliah Matematika Diskrit. Matematika Diskrit merupakan mata kuliah yang fundamental dalam pendidikan ilmu komputer atau Teknik Informatika, Bahkan, saat ini Matematika Diskrit merupakan mata kuliah wajib pada program pendidikan yang termasuk ke dalam kelompok teknologi informasi.
Matematika merupakan salah satu ilmu dasar yang wajib dikuasai oleh mahasiswa teknik. Walaupun banyak mahasiswa teknik yang kurang memahami konsep matematika, tetapi ilmu ini banyak digunakan di penerapan bidang keteknikan dalam rangka memecahkan suatu persoalan. Matematika juga menjadi salah satu “bahasa” ilmu pengetahuan dalam berkomunikasi dengan persoalan-persoalan dunia nyata. Buku ini…